Adakalanya kita menginginkan sebuah desain layout yang terkesan 'smooth' atau halus. Salah satu cara yang digunakan adalah menggunakan efek rounded corner atau border radius. Efek rounded corner dapat dimplementasikan menggunakan jQuery atau CSS3. Kali ini saya akan sedikit membahas tentang penggunaan CSS3 untuk membuat efek rounded corner pada elemen web.
Selengkapnya..
0 komentar:
Posting Komentar